Tentang Toko Kami

Di tahun 2020, berawal dari kios bunga sederhana di semarang, tokobunga.digital mencoba lebih inovatif dan mengikuti perkembangan teknologi sekarang ini.

 

tentang-kami

Kami Hadirkan Bunga Untuk Momen Terindah Anda

Kami menggandeng mitra Florist Terbaik Se Indonesia untuk berkolaborasi di toko bunga digital. Dengan mendatangi mitra terbaik di kotanya satu per satu. Harapan Kami bisa menghadirkan produk florist yang berkualtas dan terpercaya. Langkah tersebut bertujuan untuk membantu customer supaya lebih mudah dan aman untuk bisa berkirim bunga ke seluruh Indonesia tanpa harus datang ke workshop.

Tim florist kami yang berpengalaman siap merancang rangkaian bunga yang elegan dan sesuai dengan tema acara Anda. Apakah itu untuk pernikahan, ulang tahun, perayaan kelulusan, atau momen spesial lainnya, kami selalu berkomitmen untuk memberikan yang terbaik.

Inovasi Toko Bunga Digital

Di tahun 2024 toko bunga digital resmi mengusung pemasaran online yang melayani pemesanan bunga secara online baik untuk perusahaan maupun individu. Kami selalu melakukan berbagai inovasi dalam teknik merangkai bunga yang bisa Anda sampaikan ke orang terkasih. Dan dikenal sebagai toko bunga online terbaik dan terpercaya di Indonesia.

Tokobunga.digital sadar bahwa sekarang ini karangan bunga papan, buket bunga, standing flower, hand bouquet, parcel, hampers dan beragam gift lainnya menjadi sebuah kebutuhan yang dapat menyempurnakan sebuah ceremoni atau peristiwa penting dalam hidup Anda. Oleh karena itu, tokobunga.digital berkomitmen untuk memberikan kualitas dan layanan terbaik untuk menyempurnakan kebutuhan Anda.

Kami tidak hanya memberikan layanan penjualan karangan bunga atau rangkaian bunga saja, namun kini kami berinovasi untuk menyediakan produk bingkisan menarik seperti coklat, boneka, parcel, akrilik, frame dan cake. Tetap dengan harga yang terjangkau, kualitas terjamin, budget flexible dan pengiriman tepat waktu. 

Bagaimana Kami Bekerja?

Melalu berbagai chanel, Kami mendapatkan orderan bunga baik melalui website atau langsung dari orang yang menghubungi customer service kami. Mitra florist terbaik di Kota Anda akan segera mengerjakan dan mengirimkan pesanan sesuai pilihan.

Kenapa Harus Memilih Kami?

Tim Professional

Garansi Tepat Waktu

Hasil Cepat & Sesuai

Pesan Tersampaikan

Free Ongkir

Jangkauan Seluruh Indonesia

Kontak & Alamat

Office

Jl. Perumahan Wahid Mranggen Demak
Blok Pirus B No 23

Kontak

Schließen